Monday, April 14, 2008

Bento Papa #13

Ini bento - bento papa 2 hari terakhir. Sedang tidak mood untuk bikin macem - macem lauk, jadi ya bentonya sederhana banget. Cuma pake 1 macem lauk ditiap bentonya. Yang penting lauknya kesukaan papa, dan seperti biasa selalu habis tak bersisa. Doyan apa laper ya ?



Aku nyebut ini Shrimp Popcorn, alias udang goreng tepung. Karena udangnya kecil - kecil jadi setelah digoreng jadi mengerut. Bentuknya jadi mirip chicken popcorn.




Klo yang ini lauknya nugget tahu dan dadar gulung. Sederhana bangets....

No comments:

Post a Comment